Daoed Joesoef : Pekerjaan Presiden yang Baru Cukup Berat

Written By Unknown on Sabtu, 17 Agustus 2013 | 12.29






JAKARTA, KOMPAS.com - Pekerjaan presiden RI selepas Presiden Susilo Bambang Yudhoyono dinilai sangat berat, karena harus mengembalikan kepercayaan rakyat kepada pemerintah.

Daoed Joesoef, Mantan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan menjelaskan saat ini banyak masyarakat yang kecewa dan apatis dengan pemerintah. Hal ini karena banyak yang tidak puas dengan kinerja pemerintah

"Masyarakat sudah apatis dengan pemerintah, banyak yang kecewa. Tugas Presiden yang akan datang, bagaimana mengembalikan kepercayaan itu," jelasnya dalam wawancara di Kompas TV, Sabtu (17/8/2013).

Dia menjelaskan, banyak hal yang harus dilakukan pemerintahan yang baru pasca-Presiden SBY. Bagaimanapun, negara membutuhkan kepercayaan dari seluruh rakyatnya.

"Konsep negara itu abstrak, sehingga butuh dukungan dan kepercayaan masyarakat. Kalau tidak percaya kepada pemerintah, rakyat bukan lagi warga negara, tetapi hanya sebatas penduduk," lanjutnya.




Editor : Bambang Priyo Jatmiko
















Anda sedang membaca artikel tentang

Daoed Joesoef : Pekerjaan Presiden yang Baru Cukup Berat

Dengan url

http://removefoodstress.blogspot.com/2013/08/daoed-joesoef-pekerjaan-presiden-yang.html

Anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya

Daoed Joesoef : Pekerjaan Presiden yang Baru Cukup Berat

namun jangan lupa untuk meletakkan link

Daoed Joesoef : Pekerjaan Presiden yang Baru Cukup Berat

sebagai sumbernya

0 komentar:

Posting Komentar

techieblogger.com Techie Blogger Techie Blogger